Judul: Berbagi Info Seputar Cara Aman Meletakkan Smartphone Android Full Update Terbaru
link: Cara Aman Meletakkan Smartphone Android
Berbagi Cara Aman Meletakkan Smartphone Android Terbaru dan Terlengkap 2017

Memang setiap pengguna tidak menyadari tempat-tempat yang memang bisa menimbulkan reaksi negatif untuk smartphone. Lalu bagaimana Cara Aman Meletakkan Smartphone Android anda. Nah dibawah ini ada informasi dimana kalian bisa menghindari tempat menaruh smartphone agar smartphone kalian aman.
1. Saku celana
Cara Aman Meletakkan Smartphone Android yang pertama coba untuk menghindari menaruh smartphone di saku celana. Memang ini tempat yang nyaman dan praktis untuk menaruh smartphone tapi tanpa anda sadari hal ini bisa membuat kerusakan pada smartphone jika kalian tanpa sadar menaruh smartphone disaku celana bersama benda logam. Seperti kunci, uang receh dan benda lainnya yang bisa melecetkan body atau lcd smartphone anda. Tidak disitu saja smartphone kalian akan cepat panas jika dimasukkan disaku celana yang sangat ketat. Bukan hanya berefek pada smartphone paparan elektrostatik dan elektromagnetik dari smartphone dapat juga menyebabkan kemandulan jika kalian terlalu sering meletakkan smartphone disaku celana.
2. Dibawah bantal
Ini satu hal yang harus anda hindari juga. Biasanya kalian menaruh smartphone dekat anda tidur bahkan selama kalian tidur bisa saja smartphone tersebut tertimpa bantal. Saat ditimpa bantal tentu smartphone akan panas karena terbekap. Selain itu jika smartphone ini terus dekat dengan kepala anda selama tidur bisa jadi ini dapat berakibat buruk pada kesehatan anda. Radiasi pada smartphone bisa memberikan efek buruk pada otak anda.
3. Dekat benda elektronik lain seperti komputer atau televisi
Cara Aman Meletakkan Smartphone Android yang selanjutnya adalah jangan terlalu sering mendekatkan smartphone di dekat komputer yang sedang menyala atau televisi. Keduanya sama-sama memancarkan gelombang elektromagnetik intinya ini bisa merusak salah satunya. Pada bagian layar televisi biasanya akan ada warna seperti pelangi begitupun dengan layar komputer. Jika kalian menggunakan smartphone sebagai modem sebaiknya letakkan agak jauh dari komputer.
4. Tempat bersuhu tinggi
Cara Aman Meletakkan Smartphone Android yang keempat adalah hindarkan smartphone dari tempat yang bersuhu tinggi. Jika hal ini terjadi tentu akan merusakan komponen dari smartphone anda. Jadi jauhkan dari tempat yang bersuhu panas.
5. Jauhkan dari jangkauan pencuri
Cara Aman Meletakkan Smartphone Android yang terakhir adalah jangan asal-asalan meletakkan smartphone agar terhindar dari pencurian. Dirumah pun hal ini bisa terjadi misalnya menaruh smartphone diruangan dekat pintu atau jendela. Dengan cepat pencuri bisa menjangkau smartphone android anda. Jangan smartphone android yang mahal smartphone murah pun bisa jadi incaran pencuri karena kalian telah memberikan kesempatan.
Nah mungkin itulah Cara Aman Meletakkan Smartphone Android anda. Sepeleh mungkin sebagain dari kalian mengganggap informasi dari kami ini namun tidak salahnya kalian lakukan agar smartphone kamu awet dan aman.
Itulah sedikit Artikel Cara Aman Meletakkan Smartphone Android terbaru dari kami
Semoga artikel Cara Aman Meletakkan Smartphone Android yang saya posting kali ini, bisa memberi informasi untuk anda semua yang menyukai Blog Simbah. jangan lupa baca juga artikel-artikel lain dari kami.
Terima kasih Anda baru saja membaca Cara Aman Meletakkan Smartphone Android