Berbagi Info Anggotanya Meninggal, The Jak Sampaikan 7 Tuntutan Terbaru 2017 Gratis

Sedikit Info Seputar Anggotanya Meninggal, The Jak Sampaikan 7 Tuntutan Terbaru 2017 - Hay gaes kali ini team Blog Simbah, kali ini akan membahas artikel dengan judul Anggotanya Meninggal, The Jak Sampaikan 7 Tuntutan, kami selaku Team Blog Simbah telah mempersiapkan artikel ini untuk sobat sobat yang menyukai Blog Simbah. semoga isi postingan tentang Artikel Terkini, yang saya posting kali ini dapat dipahami dengan mudah serta memberi manfa'at bagi kalian semua, walaupun tidak sempurna setidaknya artikel kami memberi sedikit informasi kepada kalian semua. ok langsung simak aja sob
Judul: Berbagi Info Seputar Anggotanya Meninggal, The Jak Sampaikan 7 Tuntutan Full Update Terbaru
link: Anggotanya Meninggal, The Jak Sampaikan 7 Tuntutan
"jangan lupa baca juga artikel dari kami yang lain dibawah"

Berbagi Anggotanya Meninggal, The Jak Sampaikan 7 Tuntutan Terbaru dan Terlengkap 2017

Anggotanya Meninggal, The Jak Sampaikan 7 Tuntutan

INILAHCOM, Jakarta - Suporter Persija Jakarta, The Jakmania, menggelar aksi solidaritas meninggalnya salah satu kawan mereka. Dalam aksi tersebut The Jakmania mengeluarkan tujuh pernyataan termasuk mengusut kasus tersebut hingga tuntas.

Pengurus pusat The Jakmania menggelar aksi tabur bunga dan menyalakan seribu lilin sebagai bentuk bela sungkawa meninggalnya Muhammad Fahreza di pintu 12 Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senin (16/5/2016) malam kemarin.

Muhammad Fahreza meninggal dunia Minggu lalu (15/5) setelah sempat dirawat dua hari di rumah sakit. Menurut penuturan saksi mana korban mengalami kekerasan diduga oleh oknum polisi saat hendak menyaksikan pertandingan Persija vs Persela Lamongan, Jumat (13/5).

Meninggalnya Fahreza mendapat perhatian dari Pihak Jakmania. Mereka mengeluarkan tujuh pernyataan yang salah satu isinya adalah meminta pihak berwajib serius mengusut kasus tersebut dan menghukum pelakunya.
 
Berikut petikan isi pernyataan resmi yang dikeluarkan oleh Pengurus Pusat (PP) The Jakmania:

1. Kami turut berduka cita sedalam-dalamnya kepada pihak keluarga maupun kerabat dari pihak yang menjadi korban dalam kejadian pada pertandingan Persija melawan Persela Lamongan jumat silam.

2. Kami menyesalkan terjadinya aksi kekerasan kepada rekan kami supporter sepakbola pendukung kesebelasan Persija Jakarta, The Jakmania di arena Stadion Utama Gelora Bung Karno pada saat pertandingan Persija Jakarta melawan Persela Lamongan hari Jumat (Tanggal 13 Mei 2016).

3. Kami meminta kepada semua pihak untuk membantu proses pengusutan hingga tuntas masalah ini agar keadilan bisa terjadi di Negara Republik Indonesia. Sekiranya pihak kepolisian dapat menyelesaikan kasus ini dengan arif dan bijaksana.

4. Kami meminta kepada semua pihak agar turut serta secara aktif di dalam proses pengusutan kejadian ini agar semuanya berjalan lancar.

5. Meminta panpel Persija Jakarta untuk melakukan evaluasi terhadap koordinasi dan kerjasama dengan pihak keamanan pada saat menyelenggarakan pertandingan kandang.

6. Kami menganjurkan kepada rekan-rekan kami The Jakmania di seluruh Indonesia untuk menyerahkan proses pengusutan tuntas masalah ini pada pihak-pihak yang dipercaya oleh PP The Jakmania untuk melakukan pekerjaannya dengan baik.

7. Kami berharap tidak ada lagi kejadian serupa di masa yang akan datang.

Itulah sedikit Artikel Anggotanya Meninggal, The Jak Sampaikan 7 Tuntutan terbaru dari kami

Semoga artikel Anggotanya Meninggal, The Jak Sampaikan 7 Tuntutan yang saya posting kali ini, bisa memberi informasi untuk anda semua yang menyukai Blog Simbah. jangan lupa baca juga artikel-artikel lain dari kami.
Terima kasih Anda baru saja membaca Anggotanya Meninggal, The Jak Sampaikan 7 Tuntutan
Mohon Aktifkan Javascript!Enable JavaScript